You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Normalisasi Sungai Ciliwung Baru 40 Persen
.
photo doc - Beritajakarta.id

Normalisasi Kali Ciliwung Baru 40 Persen

Normalisasi Kali Ciliwung yang dikerjakan Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta bersama Balai Besar Wilayah Sungai Ciliwung Cisadane (BBWSCC) sampai kini baru mencapai 40 persen.

Pengerjaan Kali Ciliwung memasuki tahun ke empat ini pencapaiannya baru 40 persen

"Pengerjaan Kali Ciliwung memasuki tahun ke empat ini pencapaiannya baru 40 persen," kata Teguh Hendrawan, Kepala Dinas Sumber Daya Air DKI Jakarta, Kamis (16/2).

Teguh menyebutkan ada sejumlah permasalahan di lapangan yang membuat normalisasi Kali Ciliwung terhambat. Antara lain pengadaan lahan, gugatan warga, serta proses relokasi yang memakan waktu cukup lama.

Normalisasi Ciliwung di Bukit Duri Dikebut

Meski demikian, kata Teguh, banjir di kawasan yang dilintasi Sungai Ciliwung sudah banyak berkurang.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Mudik Gratis 2025 Dibuka Besok, Simak Informasi Lengkapnya

    access_time06-03-2025 remove_red_eye4153 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Ini Aturan Jam Kerja ASN Pemprov DKI Selama Ramadan 2025

    access_time28-02-2025 remove_red_eye1144 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Disparekraf Atur Jam Operasional Usaha Pariwisata dan Hiburan saat Ramadan

    access_time28-02-2025 remove_red_eye1136 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Masjid Fatahillah Balai Kota DKI Sediakan Takjil Gratis Selama Ramadan

    access_time01-03-2025 remove_red_eye1082 personFolmer
  5. Transjakarta Terapkan Prosedur Terbaru dalam Laporan Barang Tertinggal

    access_time03-03-2025 remove_red_eye1046 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik