You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Normalisasi Sungai Ciliwung Baru 40 Persen
.
photo doc - Beritajakarta.id

Normalisasi Kali Ciliwung Baru 40 Persen

Normalisasi Kali Ciliwung yang dikerjakan Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta bersama Balai Besar Wilayah Sungai Ciliwung Cisadane (BBWSCC) sampai kini baru mencapai 40 persen.

Pengerjaan Kali Ciliwung memasuki tahun ke empat ini pencapaiannya baru 40 persen

"Pengerjaan Kali Ciliwung memasuki tahun ke empat ini pencapaiannya baru 40 persen," kata Teguh Hendrawan, Kepala Dinas Sumber Daya Air DKI Jakarta, Kamis (16/2).

Teguh menyebutkan ada sejumlah permasalahan di lapangan yang membuat normalisasi Kali Ciliwung terhambat. Antara lain pengadaan lahan, gugatan warga, serta proses relokasi yang memakan waktu cukup lama.

Normalisasi Ciliwung di Bukit Duri Dikebut

Meski demikian, kata Teguh, banjir di kawasan yang dilintasi Sungai Ciliwung sudah banyak berkurang.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Anggota KI DKI 2025-2029 Dimulai 25 Juli

    access_time16-07-2025 remove_red_eye3842 personFolmer
  2. Tim Sepak Bola U-12 DKI Wakili Indonesia Berlaga di Dana Cup Denmark

    access_time16-07-2025 remove_red_eye1630 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. JPO di Jalan Otista Direvitalisasi, Rekayasa Lalin Dimulai 20 Juli

    access_time17-07-2025 remove_red_eye977 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Jakarta Fair 2025 Sukses Dorong Pertumbuhan Ekonomi

    access_time14-07-2025 remove_red_eye961 personFakhrizal Fakhri
  5. Pramono Tegaskan Komitmen Pembangunan Berkelanjutan di Forum PBB

    access_time17-07-2025 remove_red_eye936 personDessy Suciati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik